- Advertisement -

Daftar Tempat Vaksin Covid-19 Di Bandung

Berita Lainnya

BANDUNG, infobdg.com – Salah satu cara untuk menekan penyebaran virus covid-19 yang saat ini masih merebak di masyarakat adalah dengan cara terus mengkampanyekan vaksinasi yang juga sudah mulai banyak diperluas.

Berikut daftar informasi tempat vaksinasi covid-19 yang ada di Bandung:

RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung

Syarat:
– Berusia ≥ 18 tahun
– Melakukan pendaftaran di http://bit.ly/pendaftaranvaksinrshs

Pelaksanaan Vaksinasi Masyarakat Umum dilakukan secara bergelombang :
Gelombang 1 : dimulai 1 Juli s.d 31 Agustus 2021
Gelombang 2 : dimulai 1 September s.d 31 Oktober 2021
Gelombang 3 : dimulai 1 November s.d 31 Desember 2021

Keterangan:
– Program vaksinasi tidak dipungut biaya (Gratis)
– Vaksin yang digunakan adalah vaksin Sinovac produksi Biofarma.

Lokasi:
Akan diinfokan melalui Whatsapp

Info lebih lanjut hubungi hubungi Contact Center RSHS (022) 255 1111

UPT Puskesmas Sukajadi Kota Bandung

Syarat:

– Usia 18 – 49 Tahun
– KTP Kota Bandung atau memiliki surat keterangan domisili.
– Jika memiliki penyakit komorbid yang tidak terkontrol, harus menyertakan rekomendasi dari dokter spesialis
– Pendaftaran di lakukan melalui web bit.ly/datavaksinsukajadi

Puskemas Sukajadi melayani kelurahan CIPEDES, SUKABUNGAH, PASTEUR

Puskesmas Ciparay DTP

Syarat:

– Usia 18 tahun ke atas
– Berada di wilayah kerja Puskesmas Ciparay DTP meliputi wilayah Desa Manggungharja, Mekarsari, Ciparay, Sarimahi, dan Mekarlaksana
– Wajib membawa Foto Copy KTP/KK
– Dilakukan setiap hari Senin, Selasa dan Kamis

Info lebih lanjut:

– instagram @puskesmasciparaydtp
– FB Puskesmas Ciparay DTP
– Web puskesmasciparay.com

Puskesmas Pakutandang

Syarat:

– Berdomisili di wilayah kerja Puskesmas Pakutandang (Desa Gunungleutik, Pakutandang, Sagaracipta, Cikoneng, Babakan)
– Berusia 18 Tahun keatas
– Membawa Fotocopy KTP

Lokasi:

Puskesmas Pakutandang

Jadwal Layanan :
Senin, Rabu, Kamis
Pukul 08.00 WIB-12.00 WIB

Klinik Prima Husada X Ruang Kolaborasi Bandung

Syarat:

– Usia 18 tahun keatas
– KTP Kota Bandung
– Melakukan pendaftaran melalui Whatsapp 0817-7511-11

Lokasi:

Lokasi dan jadwal vaksinasi akan diberikan melalui Whatsapp setelah mendaftar

Info lebih lanjut:

0817-7511-11

PCNU KOTA BANDUNG 

Khusus bagi yang belum di Vaksin dan berusia 12+

Pelayanan: Kamis, 05 Agustus 2021 (08.00 s/d Selesai)

Lokasi: PWNU Jawa Barat (Jl. Galunggung No. 9 Bandung)

Persyaratan: Fc. KTP dan KK (disarankan sarapan terlebih dahulu sebelum vaksin)

Link pendaftaran:  bit.ly/VaksinasiPCNUKOTABANDUNG

RS. BHAYANGKARA

Pelayanan: Setiap Hari Jumat (08.00 – 12.00)

No. Hotline: 081221878642

RS. KARTINI

Pelayanan: Senin – Jumat (10.00-12.00)

No. Hotline: 08192277998

RS. MUHAMMADIYAH

Pelayanan: Kamis (09.00-12.00)

No. Hotline: 088289488745

RS. TNI AU SALAMUN

Pelayanan: Senin, Selasa, Kamis (08.00-12.00)

No. Hotline: 082317338228

RSGM Maranatha

Pelayanan: Senin, Rabu, Jumat (08.00-11.00)

No. Hotline: 0222005935

RSIA Al Islam

Pelayanan: Senin, Selasa, Jumat (08.30-10.30)

No. Hotline: 088229489784

RSKG NY. RA. HABIBIE

Pelayanan: Senin-Jumat (09.00-11.00)

No. Hotline: 08112049777

RSKGM Kota Bandung

Pelayanan: Senin dan Kamis (08.30-12.00)

No. Hotline: 081316664337

RS BAROS CIMAHI

Syarat dan Ketentuan Umum

  • Usia diatas 12 tahun, belum pernah mendapatkan vaksin Covid-19
  • Warga Kota Cimahi/domisili di Kota Cimahi
  • Membawa fotokopi KTP/KK
  • Membawa surat rekomendasi dari dokter bagi peserta yang memiliki penyakit penyerta

Untuk syarat dan ketentuan peserta Vaksin Ibu Hamil terdapat di link vaksinasi.rsbaros.com

Jadwal Vaksinasi (periode sampai dengan 31 Desember 2021)

Senin-Rabu-Jum’at (09.00-14.00)

Pendafaran Online: bit.ly/vaksinbaros

Pendaftaran Offline: Dapat langsung datang ke RS BAROS Cimahi *kuota terbatas

Vaksinasi Periode Bulan Oktober UPT PUSKESMAS BABAKAN SARI

Vaksin Massal

13 Oktober 2021 di SMK Kencana

Sasaran: Dosis 1 (200) dan Dosis 2 (1300)

14 Oktober 2021 di SMK Kencana

Sasaran: Dosis 1 (200) dan Dosis 2 (1180)

25 Oktober 2021 di UNJANI

Sasaran: Dosis 1 (400) dan Dosis 2 (931)

26 Oktober 2021 di Unjani

Sasaran: Dosis 2 (1474)

27 Oktober 2021 di Unjani

Sasaran Dosis 2 (1582)

Jadwal Vaksinasi Rutin Di Gedung UPT PUSKESMAS BABAKAN SARI

Senin-Kamis (07.30-11.00, kuota 300 perhari)

Dosis 1: Di luar tanggal massal sesuai kuota per hari

Dosis 2: Yang sudah terjadwal sesuai tanggal dosis 2

Khusus warga yang berdomisili di Kelurahan: Babakan Sari, Kebon Jatyanti, Sukapura, Kebon Kangkung.

Gebyar Vaksin RSGM Maranatha

Jenis Vaksin : MODERNA

Minggu, 24 Oktober 2021
08.00-17.00

Lokasi: Gedung RSGM Maranatha Lantai B1
Jl. Prof. drg. Soeria Soemantri, MPH. No. 65 Bandung

(KUOTA TERBATAS)

Mohon untuk melakukan pendaftaran terlebih dahulu melalui link berikut atau scan QR code pada gambar yang tersedia (Persyaratan terlampir)

Link Pendaftaran Nakes :
https://bit.ly/PendaftaranNakesGebyarVaksinRSGM

Link Pendaftaran Umum :
https://bit.ly/PendaftaranUmumGebyarVaksinRSGM

Bagi seluruh peserta vaksin dimohon untuk mencetak (print), mengisi, dan membawa kartu kendali pada saat Hari H vaksinasi

Link Kartu Kendali Dewasa 18 Tahun keatas dan Ibu Menyusui:
https://bit.ly/KartuKendali18keatas

Link Kartu Kendali Ibu Hamil:
https://bit.ly/KartuKendaliIbuHamil

Informasi:
0882 0004 83777

(source: Dinas Kesehatan Kota Bandung dan @infovaksinbdgraya *updated)

Jangan lupa untuk melengkapi persyaratan yang dibutuhkan ya, tetap menjaga protokol kesehatan dengan 5M dan sehat selalu Wargi Bandung.